Diduga Sedang Sakit, Jasad Pria Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan Tangerang Selatan

- Pewarta

Minggu, 9 Juni 2024 - 13:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Iluistrasi Jenazah. (Dok. Harianindonesia.com/M RIfai Azhari)

Iluistrasi Jenazah. (Dok. Harianindonesia.com/M RIfai Azhari)

HARIANINDONESIA.COM – Sesosok jasad pria paruh baya ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa di rumah kontrakannya kawasan Ciputat Timur, Tangerang Selatan, Jumat (7/6/2024) pagi.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Penemuan jasad korban berawal dari laporan warga yang mengeluhkan bau busuk dari arah rumah korban.

Saat diperiksa ternyata pria paruh baya OA tergeletak tak bernyawa di atas kasur.

Kapolsek Ciputat Timur, Kompol Kemas Arifin menyampaikan hal ìtu saat dikonfirmasi wartawan, Sabtu (8/6/2024).

Menurut dia, sebagaimana dikutip Hallotangsel.com, penemuan mayat korban berinisial OA (56) diduga meninggal akibat sakit.

“(Korban meninggal) penyebabnya diduga sakit,” ujar Kompol Kemas Arifin

“Meninggalnya telentang di kasur. Awalnya ada saksi mencium bau tidak sedap.”

“Akhirnya melaporkan kepada pihak kami, kemudian ketika dicek ada pria tewas,” tuturnya.

Kemal menduga korban AO sudah meninggal dunia tiga hari sebelumnya.

Jasad korban kemudian diserahkan langsung kepada keluarga karena menolak dilakukan autopsi.

“Diduga meninggal 5 Juni yang lalu. Ditemukan ada obat-obatan, bukan obat keras.”

“Obat yang diminum karena dia sakit. Jenazah tidak autopsi, dibawa keluarga untuk dikebumikan,” tukasnya.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Bisnispost.com dan Infoekonomi.com

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Indonesiaoke.com dan Hallotangsel.com

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Berita Terkait

LSP KPK dan BNSP Sepakat Tingkatkan Standar Sertifikasi Profesi Antikorupsi dalam Rapat Koordinasi Nasional
Polres Metro Bekasi Kota Amankan 3 Remaja di Pondok Gede, Bawa Senjata Tajam untuk Tawuran
Temukan Sebanyak 59 Video Porno, Polisi Ungkap Kasus Penyebaran Video Porno Anak di Bawah Umur
MoU Miyagi Jadi Landasan Business Matching Jakarta, BNSP dan TOYO Work Group Perkuat Kompetensi Pekerja Migran
Lemdiklat Polri dan BNSP Perkuat Struktur Organisasi dan Tata Kelola LSP
Kerjasama Strategis BNSP dan BNPT: Penyusunan Standar Kompetensi dan Pembentukan LSP Auditor Pelindungan
NS Aji Martono Apresiasi Keberhasilan Pelatihan Auditor Sistem Manajemen Mutu LSP di Hotel Mercure Jakarta
Diskusi Panel BNSP di Jakarta: Strategi Baru untuk Percepatan Sertifikasi Kompetensi Bidang Konstruksi
Berita ini 26 kali dibaca
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 08:47 WIB

Dikabarkan Dekat dengan Andre Taulany, Berikut Ini Kriteria Cowok Idaman Artis Cantik Amanda Rigby

Minggu, 8 September 2024 - 14:31 WIB

An Evening With John Legend di Bogor: Saksikan Malam Spektakuler Bersama Siti Nurhaliza & Yura Yunita

Sabtu, 22 Juni 2024 - 09:28 WIB

Pemasok Narkotika Jenis Sabu Terhadap Penyanyi Virgoun Bersama Teman Wanitanya Diburu Polisi

Rabu, 12 Juni 2024 - 08:25 WIB

Selebgram Ria Ricis Kenal dengan Pelaku dan Pernah Punya Hubungan Baik, Sempat Ngasih Handphone

Kamis, 23 Mei 2024 - 10:13 WIB

Polsi Serahkan 11 Tersangka Kasus Rumah Produksi Film Porno ke Kejari Jaksel: Salah Satunya Siskaee

Sabtu, 11 Mei 2024 - 15:37 WIB

Resepsi Pernikahan Pasangan Penyanyi Rizky Febian dan Mahalini Raharja Dihadiri Presiden Jokowi

Rabu, 24 April 2024 - 16:03 WIB

Pemasok Barang Haram Ganja Cair ke Selebgram Chandrika Chika dan Kawan-kawan Diburu Polisi

Selasa, 23 Januari 2024 - 19:40 WIB

Segera Dapatkan Tiket, Wish Project Bawa Musical Evolution Intimate: Sounds of Celebration – Weird Genius ke Bekasi!

Berita Terbaru